Kreasi Perahu Rakit dari Sedotan

Sedotan memang bisa dirakit menjadi berbagai jenis mainan yang menarik dan unik. Tergantung seberapa besar dan tinggi kreatifitas yang Anda miliki. Salah satu hasil kerajinan tangan dari sedotan adalah perahu rakit dari sedotan.

Bahan yang dibutuhkan :

  • Beberapa sedotan
  • Lem
  • Gunting
  • Tutup botol bekas
  • Stik eskrim
  • Hiasan untuk layar

    Sumber Foto : http://bloglovin.com/

    Cara membuat :

    • Disusun dengan cara menyatukan sisi-sisi dari sedotan yang ada sehingga bisa membentuk pola layaknya perahu.
    • Lem sedotan yang sudah disusun, dan potong dengan rata
    • Buatlah penyangga layar menggunakan stik eskrim, dan hiasan untuk layarnya
    • Perahu rakit dari sedotan ini juga bisa mengapung, dan siap dimainkan di atas air.

    (https://moondoggiesmusic.com/kerajinan-tangan/#gsc.tab=0)

    #AyoBikinSendiri